Waktu setempat di Metro Manila adalah : GMT+08:00
Manila, atau Metro Manila, merupakan pusat ekonomi, komersial, sejarah, dan politik dari Filipina. Kota ini terletak di Teluk Manila di Laut Cina Selatan. Kata Metro Manila mulai sering digunakan setelah terbentuknya wilayah metropolitan di tahun 1975. Kota ini diberi nama Nuevo Reino de Castilla dan diberi nama alternatif, Maynila atau Manila. Kota modern ini memiliki banyak tempat yang dapat dieksplor. Manila Ocean Park merupakan salah satu tempat populer di kota ini.
Waktu setempat di Busuanga adalah : GMT+08:00
Busuanga merupakan pulau terbesar dari kepulauan Calamian di sebelah utara provinsi Palawan, Filipina. Pantai-pantai yang indah, tempat menyelam yang baik, tempat pendakian, dan pemandangan yang mempesona, menjadikan pulau ini sebagai tujuan liburan yang populer bagi wisatawan. Wreck diving merupakan aktivitas hiburan yang paling diminati di pulau ini. Di pulau ini juga terdapat pemandangan menakjubkan dari banyak kapal Jepang yang terbenam di bawah laut.